Selasa, 08 September 2009

Cara Mendapatkan Ide Menulis Postingan di Blog

ide menulis blog Sudah berapa lama anda melakukan aktifitas blogging? Seringkali kita menemukan diri kita mengalami stag atau kehabisan ide untuk bahan postingan blog. Mengingat update blog sangat penting untuk keperluan SEO optimization. Banyak cara kita tempuh untuk bisa memposting artikel di blog sesering mungkin. Saya sendiri berusaha setiap hari untuk memposting sebuah artukel. Namun terkadang saya mengalami hambatan berupa kebingungan dengan apa yang harus saya tulis. Saya yakin masalah itupun sering menghampiri anda. Inilah beberapa cara untuk mendapatkan ide menulis postingan di blog.
  • Cari berita di media. Sekarang ini setiap kejadian penting bisa dikabarkan ke seluruh dunia dalam hitungan jam bahkan menit. Jika anda sedang bingung dengan apa yang ingin anda tulis cobalah untuk menonton berita di TV, membaca koran, ataupun mendengarkan berita di radio. Banyak berita yang bisa anda gali disana untuk dijadikan bahan postingan.
  • Baca blog favorit anda. Anda pasti punya blog favorit yang sering anda kunjungi. Baca postingan terbaru kemudian anda tulis tanggapan terhadap postingan tersebut di blog anda. Ini adalah cara yang cukup mudah dilakukan tanpa perlu pusing-pusing mencari ide untuk dijadikan tulisan.
  • Cari artikel menarik di internet. Anda bisa browsing artikel yang menarik di internet melalui search engine. Jika anda sudah menemukannya kemudian tulis ulang isi artikel tersebut dengan bahasa anda sendiri. Karena search engine tidak menyukai blog yang isinya sama persis dengan blog atau website lain. Tapi jangan lupa untuk mencantumkan alamat sumber dari artikel tersebut supaya anda tidak disebut plagiator.
  • Ceritakan aktifitas terbaru anda. Terkadang para blogger sering mengupdate info terbaru tentang aktifitas harian mereka. Hal ini perlu juga dilakukan tetapi sebaiknya jangan terlalu sering sekedar untuk mengisi kekosongan postingan saja.
Sukses sebagai blogger memang membutuhkan pengorbanan. Terutama menyediakan waktu dan tenaga untuk menulis postingan setiap hari. Saya kira 30 menit setiap hari cukup untuk membuat sebuah artikel untuk bahan postingan blog. Dengan rajin memposting tentu saja akan baik bagi blog anda di mata search engine dan pengunjung setia blog anda.

39 komentar:

Unknown mengatakan...

Ide segar nich :D

RaRa Wulan mengatakan...

tipsnya sangat membantu saya nih :)
saya juga sedikit kesuliatan untuk menulis di blog dengan adanya tips ini semoga saya bisa terus menulis untuk blog saya :D

Pemuda Internet mengatakan...

saya juga kesulitan menulis di blog saya..
http://deekkyy.blogspot.com

cara paling mudah menghasilkan dollar dari internet mengatakan...

thanks broderr infonya, nambah ilmu gw nih..mau share info juga nih broo...
belajar cari uang di internet dan dapat e-book gratis
gampang kok caranya dan nggak pake biaya,hanya koneksi internet tentunya.
inilah bisnis yang bisa di kerjakan dengan sambilan,sambil chatting,facebookan,dan juga twetteran,bisnisnya adalah ptc,dan yang blm tahu apa itu ptc silahkan di download e-booknya.

Faizal Alfa Z mengatakan...

Hasil sharing dengan orang2 hebat, atau hasil diskusi dengan pemikiran2 baru juga menarik untuk dikupas..., tul ndak Bos ?

sepatu kerja mengatakan...

kadang kl lg buntu sy sk melamun aja,ide muncul dengan sendirinya,heheheh

home mengatakan...

sangt menarik informasinya

Felix mengatakan...

Hahahaha Memang betul tuh gan ^^ btw, nice artikel ^^
www.vipergoy.com

agenacemaxtasikmlaya mengatakan...

tipsnya bagus bermanfaat sekaliuntuk saya yang masih pemula

C3C3P mengatakan...

mksh gan info nya sangat berguna bwanget,& semoga berguna juga bwt semua'a...Amiiin

paket tour wisata istanbul turki mengatakan...

very nice! i'm so interesting...

Ragam Berita mengatakan...

Menurut saya ide cemerlang dalam menulis itu timbul di pagi hari, karena pikiran masih segar dan jernih.
jauh dari kata penat keseharian :)

lihat disini mengatakan...

terimakasih ya, artikel yang sangat bermanfaat sekali untuk saya. Salam kenal dan sukses selalu, blog anda sangat bagus!

jual bed cover murah mengatakan...

maksih gan. tipsnya...
lanjutkan ya... :D

pengen info klik here mengatakan...

tips yang sangat membantu untuk bisa menambah artikel saja, makasih.

indocommco mengatakan...

untuk mendapatkan ide untuk menulis di blog cara simplenya adalah dengan membaca berita atau artikel di website yang setiap harinya menterbitkan artikel yang bagus.

klik saja disini mengatakan...

terimakasih infonya, itu juga saya praktikkan biasanya, hasilnya ampuh..

Internet Marketing mengatakan...

kalau saya untuk mendapatkan ide untuk menulis dipostingan blog itu dengan cara baca-baca blog orang lain

allgamepcworked mengatakan...

bagus sekali gan artikelnya nice

cimploh mengatakan...

klo saya dalam bloging mencari infirasi di danau

gratisdownlloadgame mengatakan...

good share mas bro

Balisoka Mukena Bali mengatakan...

Ternyata ide bisa datang dari mana mana

sedot wc jakarta mengatakan...

kalau lagi buntu ide, saya bisa ikuti cara2 diatas

jilbab murah bandung mengatakan...

ntap neh gan!!

septic tank biotech mengatakan...

happy blogging ..

biotech indonesia mengatakan...

mantap gan ...

lanjutkan ..

obat herbal tukak lambung kronis mengatakan...

terimakasih tipsnya

obat herbal bopeng di wajah mengatakan...

postingan yang menarik

obat herbal lambung bengkak mengatakan...

terimakasih telah berbagi..

obat herbal paru paru basah mengatakan...

menarik sekali..

obat herbal varises mengatakan...

blog yang berkelas

obat herbal kanker usus halus mengatakan...

trik yang bagus
thanks

bella mengatakan...

Tunjukkan kemahiran bemain poker anda, bersama dengan jutaan member lainnya di www.salampoker.com 1 ID bisa bermain 4 Game ( Texas Poker, Domino, Ceme dan Capsa susun).info lebih lanjut klik www.salampoker.com dan rasakan perbedaan dan dapatkan promo2 menarik lainnya.

Unknown mengatakan...

Movies 2016 Fantastic article ! You havemade some very astute statements and I appreciate the the effort you have put into your writing. Its clear that you know what you are writing about. New Action Movies | I am excited to read more of your sites content. Run 3

video ebook internet marketing mengatakan...

Sip artikelnya bos.... Ijin sedot ilmunya..

Ebook Internet Marketing mengatakan...

Sip artikelnya gan...

Drag Racer V3 mengatakan...

Many thanks for sharing it with us dragracerv3game.com

alicetaylor mengatakan...

Thanks for sharing your info. I really appreciate your efforts and I will be waiting for your further write

http://lennyfacetext.com

bibiniradotcom mengatakan...

Terima Kasih Infonya, Memang Sih ya kadang kita suka mati gaya kalau lagi ga mood nulis walaupun content yang sedang kita garap adalah content yang kita sukai dan kita kuasai. ya tapi begitulah hati... lintasan perubahannya per detik atau bahkan dibawahnya detik. so keep smile aja and keep writing and writing..., sesekali buat kopi dulu atau mungkin lemon tea anget, atau teh anget biar bisa mood lagi... keep writing pokok e... O ya agan sama sist.. kalau mau tau cara jualan online tanpa modal ada loh infonya di BIBINIRAdotkom, tinggal Isi Formulir, segera deh tuh dihubungi pihak terkait

Posting Komentar

Buku Tamu