Rabu, 05 Agustus 2009

Tips Membuat Blogroll Sendiri

membuat blogroll Pernah gak anda menyadari kenapa sebuah blog bisa ramai pengunjungnya. Kunjungan tidak melulu berasal dari search engine. Pengunjung bisa berasal dari pengunjung blog lain yang melihat link blog kita dipasang. Saling tukar menukar link blog sering disebut blogroll. Blogroll sangat dianjurkan untuk dilakukan karena bisa meningkatkan kunjungan dari blog lain. Selain itu blogroll dapat meningkatkan pagerank blog kita. Apalagi jika kita melakukan blogroll dengan website yang memiliki pagerank tinggi tentu ini sangat menguntungkan posisi blog kita dimata Google. Blogroll adalah salah satu metode SEO optimization yang sering digunakan oleh para blogger. Jika anda pengguna blogspot atau wordpress tentu saja tidak perlu pusing karena anda bisa menggunakan fasilitas widget untuk melakukan blogroll. Namun tidak ada salahnya anda mencoba membuat blogroll sendiri. Blogroll yang akan kita buat tampak seperti dibawah ini. Nah untuk membuatnya cukup mudah tinggal copy code HTML dibawah ini.
<div style="height: 100px;width: 200px;border:1px solid #c0c0c0;overflow-y: scroll;overflow-x: hidden;text-align:center;">
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman1.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman2.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman3.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman4.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman5.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman6.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman7.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman8.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman9.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman10.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman11.com">anchor text</a><br>
<a target="new" title="anchor text" href="http://namablogteman12.com">anchor text</a><br>
</div>
Text warna merah adalah link blog yang anda ajak blogroll. Sedangkan text warna biru adalah anchor text. Jika anda belum tahu anchor text silakan buka postingan saya sebelumnya tentang SEO optimization dengan anchor text. Banyak blogger yang bisa diajak blogroll. Diantaranya adalah blogger yang setuju dengan konsep blog dofollow. Seperti halnya blog ini terbuka untuk melakukan blogroll dengan blog apapun tidak harus mempunyai tema blog yang sama. Dan tidak harus memiliki pagerank yang tinggi.

2 komentar:

sekedar berbagi mengatakan...

smoga sukses slalu ! thanks artikelnya

Aussie mengatakan...

artikelnya bagus.

Posting Komentar

Blog Archive

Buku Tamu